Hallo Sobat Honda, Liburan Tahun Baru & Natal makin dekat nih, bagi Sobat yang akan melakukan perjalanan menggunakan kendaraan roda 4 (Mobil) seharusnya sudah mempersiapkan kondisi kendaraan yang akan digunakan mulai dari sekarang, agar liburan Sobat lebih aman dan nyaman. Oleh karena itu, Honda Sanggar Laut Selatan Group telah menyediakan promo menarik bagi Sobat yang ingin melakukan service mobil pada bulan ini!
Service mobil di bulan November kini lebih hemat dengan Paket Service November dan Paket Perawatan Berkala, Sobat cukup membayar hanya dengan Rp. 899.230 untuk mendapatkan Paket Service November yaitu Oli Mesin OW-20, Perawatan Ac, Angin Nitrogen, Spooring, Oli Filter, dan Washer. Sedangkan, untuk Paket Perawan Berkala 10.000 & 20.000 KM bisa Sobat dapatkan dengan membayar sebesar Rp. 851.900. Promo Service ini hanya berlaku di Honda Sanggar Laut Selatan 2 dan berlaku hingga 30 November 2019.
Jadi, buat Liburan Tahun Baru & Natal Sobat lebih aman dan nyaman dengan Service Mobil di Honda Sanggar Laut Selatan Group, jangan lupa lakukan Booking Service untuk Service yang lebih cepat, hemat waktu, tanpa antri, dan lebih mudah!